Lembaga Falakiah NU Kota Semarang Adakan Pelatihan Falak
NU Online · Senin, 23 September 2019 | 12:15 WIB
Ahmad Fuad Al-Anshari, Ketua PC LFNU Kota Semarang berharap para peserta dapat mengembangkan dan menyebarluaskan ilmu langka ini ke komunitas masing-masing.
Antusisme peserta dalam mengikuti pelatihan terlihat dari banyaknya pertanyaan yang disampaikan saat sesi tanya jawab. Izzuddin salah satu perwakilan MWCNU Kecamatan Tembalang menuturkan acara semacam ini perlu sering dilakukan untuk menambah pengetahuan masyarakat. Sehingga, dalam penentuan arah kiblat, waktu shalat, dan awal bulan tidak ada kesalahpahaman, khususnya dari Nahdhiyin itu sendiri.
Terpopuler
1
Inilah Niat Puasa Asyura Lengkap dengan Latin dan Terjemahnya
2
10 Muharram Waktu Terjadinya 7 Peristiwa Penting Para Nabi
3
Khutbah Jumat: Memaknai Muharram dan Fluktuasi Kehidupan
4
Khutbah Jumat: Meraih Ampunan Melalui Amal Kebaikan di Bulan Muharram
5
Doa-Doa Pilihan di Hari Asyura, Dapat Hindarkan dari Matinya Hati
6
Khutbah Jumat: Keistimewaan Berbakti Kepada Kedua Orang Tua
Terkini
Lihat Semua